Revisit Survei Industri Besar Sedang (IBS) Tahunan - Berita dan Siaran Pers - Badan Pusat Statistik Kabupaten Boyolali

KABAR GEMBIRA!!! Pelayanan Statistik Terpadu BPS Kabupaten Boyolali sekarang bisa melalui WhatsApp, silahkan hubungi 0851-7160-3309. Pelayanan Statistik Terpadu dilayani setiap hari kerja mulai pukul 08.00 - 15.30 WIB

Silahkan berikan saran dan pengaduan Anda kepada kami melalui link http://s.bps.go.id/pengaduanboyolali

Revisit Survei Industri Besar Sedang (IBS) Tahunan

Revisit Survei Industri Besar Sedang (IBS) Tahunan

10 Oktober 2018 | Kegiatan Statistik


Sektor industri merupakan sektor yang berperan di dalam perekonomian Indonesia, hal ini ditandai dengan kontribusinya yang sejak tahun 1991 menempati peringkat pertama dalam pembentukan produk domestik bruto (PDB).

Untuk keperluan penghitungan angka PDB tersebut, angka dari sektor industri diperoleh dari hasil survei tahunan perusahaan industri manufaktur yang termasuk golongan industri besar dan sedang di seluruh wilayah Republik Indonesia.

Untuk meningkatkan kualitas data yang dihasilkan dari Survei IBS Tahunan, BPS Kabupaten Boyolali melakukan revisit (kunjungan ulang) terhadap beberapa sampel Perusahaan Industri Besar Sedang. Revisit dimaksudkan untuk mengkonfirmasi beberapa isian data yang belum lengkap ataupun yang belum konsisten.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Boyolali (Statistics of Boyolali Regency)Jl. Raya Boyolali-Solo Km. 2 Mojosongo Boyolali Jawa Tengah 57322

Telp (62-276) 323772

Mailbox : bps3309@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik