Updating Direktori Transportasi Dan Pergudangan Pasca Sensus Ekonomi 2016 - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Boyolali

KABAR GEMBIRA!!! Pelayanan Statistik Terpadu BPS Kabupaten Boyolali sekarang bisa melalui WhatsApp, silahkan hubungi 0851-7160-3309. Pelayanan Statistik Terpadu dilayani setiap hari kerja mulai pukul 08.00 - 15.30 WIB

Silahkan berikan saran dan pengaduan Anda kepada kami melalui link http://s.bps.go.id/pengaduanboyolali

Updating Direktori Transportasi Dan Pergudangan Pasca Sensus Ekonomi 2016

Updating Direktori Transportasi Dan Pergudangan Pasca Sensus Ekonomi 2016

9 Oktober 2018 | Kegiatan Statistik


Setiap 10 tahun sekali, Badan Pusat Statistik menyelenggarakan Sensus Ekonomi dalam rangka menjaring unit usaha/perusahaan dan untuk memperoleh informasi lainnya, termasuk sektor transportasi dan pergudangan. Sensus Ekonomi terakhir dilakukan pada tahun 2016. Salah satu hasil dari Sensus Ekonomi 2016 adalah daftar pelaku usaha (direktori) sektor transportasi dan pergudangan. Untuk menjaga kemutakhiran direktori yang lengkap dan terpadu, terutama untuk usaha menengah besar, maka kegiatan Updating Direktori Pelaku Usaha Transportasi dan Pergudangan Skala Menengah Besar perlu dilakukan. Kegiatan ini dilaksanakan pada bulan September sampai dengan Minggu I bulan Oktober 2018. Kabupaten Boyolali mendapat 43 usaha/peruasahan Transportasi dan Pergudangan yang harus didata.

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Boyolali (Statistics of Boyolali Regency)Jl. Raya Boyolali-Solo Km. 2 Mojosongo Boyolali Jawa Tengah 57322

Telp (62-276) 323772

Faks (62-276) 321061

Mailbox : bps3309@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik